Resep dan Cara Membuat Kue Black Forest Almond yang Lembut dan Enak

Sajian kue black forest almond adalah sajian yang enak dan nikmat.

Nah, bagi anda yang ingin mengetahui resep sajian kue kali ini karena merasa penasaran ingin membuatnya dirumah. Maka, tak perlu khawatir, resep dibawah ini akan dapat anda buat dirumah dengan mudah.

black forest almond

Nama Resep

Resep dan Cara Membuat Kue Black Forest Almond yang Lembut dan Enak

4.8 389

Waktu Memasak

Persiapan:

Memasak:

Total:

Jumlah Porsi

20 Potong

Bahan-Bahan yang Diperlukan Untuk Membuat Kue Black Forest Almond yang Lembut dan Enak

Bahan-Bahan Untuk Kue:

  • 8 butir kuning telur
  • 175 gram gula pasir
  • 100 gram mentega, lelehkan
  • 6 butir putih telur
  • 15 gram susu bubuk
  • 30 gram cokelat bubuk
  • 100 gram tepung terigu
  • 25 gram maizena

Bahan Untuk Sirup:

  • 100 ml air
  • 100 gram gula pasir
  • 50 ml kirsch atau jus cherry

>Bahan Hiasan:

  • 500 ml krim kental, kocok kaku
  • 100 gram kacang almond
  • 200 gram dark chocolate, serut kasar

Cara Membuat Kue Black Forest Almond yang Lembut dan Enak

Cara Membuat Adonan:

  1. Untuk yang pertama, lakukan dengan terlebih dahulu mempersiapkan peralatan yang akan digunakan untuk membuat adona kue. Hal ini penting sekali karena beberapa peralatan ini akan digunakan untuk mempermudah anda dalam hal membuat adonan kue. Adapun, beberapa perlatan tersebut diantaranya adalah mixer, loyang, oven dan juga beberapa wadah yang aka diguankan untuk menampung bahan-bahan untuk membuat kue.
  2. Sebelum membuat adonan kue, silahkan terlebih dahulu olesi loyang bulat dengan diameter 22 cm dengan menggunakan margarin secara merata. Hal ini difungsikan untuk emmbuat adonan keu dalam loyang tidak sulit untuk dikeluarkan. Setelah diolesi dengan menggunakan margarin, lanjutkan dengan memberikan loyang dengan taburan tepung terigu secara merata. Setelah itu, sisihkan sementara.
  3. Nah, setelah peralatan sudah secara keseluruhan dipersiapkan, silahkan ayak terlebih dahulu bagan-bahan yang kering seperti halnya cokelat bubuk, susu bubuk dan juga tepung terigu dengan menggunakan saringan secara merata. Setelah itu, sisihkan dalam wadah lain dan kita akan lanjutkan dengan mempersiapkan bahan-bahan lainnya.
  4. Lelehkan mentega dalam wajan dan gunakan api yang sedang untuk melelehkan bahan ini secara merata. Setelah itu, angkat dan sisihkan sementara agar mentega menjadi lebih hangat secara merata.
  5. Untuk membuat adonan, siapkan baskom untuk membuat adonan dekat dengan jangkauan anda dan mauskkan telur bersama dengan gula pasir kedalamnya, kemudian dengan mengguankan mixer, silahkan kocok bahan ini sampai kaku selma akurang lebih 10 menit.
  6. Masukkan campuran tepung yang telah diayak bersama dengan tepung mazeina. Aduk-aduk-aduk dengan mengguankan mixer secara merata.
  7. Terakhir, tuangkan pula margarin yang etlah dilelehkan kedalamnya dan aduk-aduk kembali secara merata smapai tercampur.
  8. Bila semua bahan sudah dicampur secara merata, lanjtukan dengan menuangkan adonan dalma loyang yang sudah disiapkan.
  9. Panggang dalam oven selama kurang lebih 45 menit dibawah suhu 160 derajat. Angkat dan dinginkan kue.

Baca Juga  Resep dan Cara Membuat Kue Lapis Sagu Mini Enak, Legit dan Kenyal

Cara Membuat Hiasan Kue:

  1. Untuk membuat hiasan kue, sialhkan rebus air bersama dengan gula dalam panci dan aduk-aduk bahan ini sampai mendidih dan tercampur secara merata. Lalu amsukkan kirch kedalamnya.
  2. Belah kue menjadi dua bagian dan tupuk, berikan salah satu bagian kue denganpercikan sirup yang sudah anda buat barusan. Lalu olesi bagian atasnya dengan mengguankan krim kental. Susun secara beraturan.
  3. Tutup permukaan kue dengan menggunakan krim kental dan taburi dengan kacang almond dibagian atasnya secara merata.

Nah, setelah itu, baru hidangkan saat masih segar.

Jangan lupa bagikan resep ini dengan teman dan sahabat dan berikan pula komentar anda dibawah ini.

Tinggalkan komentar