Resep dan Cara Membuat Cumi Asin Pedas Masakan Berbahan Dasar Seafood Paling Sederhana namun Enak dan mantap Untuk Sajian Sedap Keluarga

ikmatnya saian cumi pasti membuat anda ketagihan dan igin kembali merasakan lezatnya menu makanan yang satu ini.

Kelezatan daging cumi cumi serta empuknya menu sajian dagin cumi menjadi salahsatu faktor daya tarik bagi para penggemarnya untuk senantiasa setia kepada menu sajian yang satu ini. Meskipun demikian tidak jarang jika pengolahan yang dilkaukan selalu terpaku pada satu cara saja, sehingga membuat kita mudah bosan karena menunya selalu serupa. Oleh karena itu berikut kami sajian sebuah menu cumi-cumi bernama cumi asin peda.

Cumi asin pedas ini bisa terlihat dari namanya sendiri pasti memiliki citaras yang mantap dan menggugah selera dengan perpaduan rasa pedas yang muncul dari dalam bumbu masakan tersebut.

36

Mau tahu lebih lanjut bagaimana pengolahan dari menu cumi asin pedas ini? Mari lihat terlebih dahulu resep dan cara masaknya berikut ini.

Nama Resep

Resep dan Cara Membuat Cumi Asin Pedas Masakan Berbahan Dasar Seafood Paling Sederhana namun Enak dan mantap Untuk Sajian Sedap Keluarga
4.6 96

Waktu Memasak

Persiapan:

Memasak:

Total:

Jumlah Porsi

3Porsi

Bahan-Bahan yang Diperlukan Untuk Membuat Cumi Asin Pedas Masakan Berbahan Dasar Seafood Paling Sederhana namun Enak dan mantap Untuk Sajian Sedap Keluarga

Bahan Utama

  • 200 gram cumi telor asin yang segar dan berukuran besar
  • 6 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 2 lembar daun salam
  • 1 ruas lengkuas
  • 10 buah cabai hijau
  • 4 buah cabai merah
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 100 ml air bersih
  • Minyak goreng secukupnya

Cara dan Langkah Untuk Membuat Cumi Asin Pedas Masakan Berbahan Dasar Seafood Paling Sederhana namun Enak dan mantap Untuk Sajian Sedap Keluarga

Cara Memasak Cumi Asin Pedas

  1. Siapkan wadah berisi air panas, kemudian anda seduh cumi yang sudah anda siapkan tersebut selama beberapa menit. Tiriskan.
  2. Setelah anda seduh lalu potong-potong cumi tersebut dengan bentuk cincin. Sisihkan.
  3. Ambil bawang putih dan merah kemudian anda bersihkan dan iris tipis.
  4. Bersihkan juga beberapa bahan lainnya seperti daun salam dan lengkuas yang kemudian dimemarkan.
  5. Ambil cabai merahd an cabai hijau kemudian anda potong serong.
  6. Siapkan wajan dan minyak panas kemudian lanjutkan engan menggoreng cumi anda sampai setengah matang saja, setelah selesai kemudian angkat, tiriskan.
  7. Panaskan kembali minyak di atas wajan, kemudian lanjutkan tumis bawang merah dan bawang putih yang sudah anda iris tipis hingga tercium aroma harum.
  8. Tambahkan beberapa bahan lainnya seperti daun salam, lengkuas, cabai hijau dan cabai merah, kemudian anda masak kembali hingga layu.
  9. Terakhir anda masukan cumi goreng bersama engan gula dan kecap manis. Aduk merata, dan tuangkan air secara perlahan dalam wajan anda. terus aduk kembali dan masak beberapa saat hingga semua bahan merata dan air mengental.
  10. Angkat sajian cumi asin pedas anda tersebut dan sajikan di atas piring saji.
  11. Sajikan menu satu ini selagi masih hangat kepad keluarga anda di rumah.

Baca Juga  Resep Bumbu serta Cara Membuat Gulai Cumi Sajian Sedap nan Sederhana Berbahan Dasar Seafood Bercitarasa Enak dan Empuk

Bagaimana? Apakah anda tertarik untuk menikmati sajian lezat berbahan dasar cumi bernama cumi asin pedas ini di rumah masing-masing? Menu sajian masakan berbahan dasar cumi ini memang bisa menggugah selera makan setiap orang dan membuat nafsu makan kita bertambah besar.

Mari ajak keluarga atau orang-orang terdekat untuk mencoba membuat menu masak cumi asin pedas ini dengan cara membagikan artikel resep masak ini di saluran media sosial masing-masing. Caranya tekan tombol share di bagian bawah artikel yang sudah tersedia. Berikan pula komentar seputar men saian berbahan dasar cumi yang sagnt nikmat ini dengan menambahakn komentar pada kolom yang ada di bagian bawah artikel.

Tinggalkan komentar